
Jakarta (ANTARA) – Musim hujan sering kali membawa suhu yang lebih dingin, membuat tubuh rentan terhadap kedinginan dan berbagai penyakit.
Penyakit seperti flu, batuk, pilek, hingga demam yang umum terjadi. Selain itu, kelembapan udara yang tinggi juga dapat memicu gangguan kesehatan…
Baca Selengkapnya : https://www.antaranews.com/berita/4525267/tips-hangatkan-tubuh-di-musim-hujan-untuk-hindari-penyakit